Portal Berita Terkini Seputar Papua dan Nasional. Berita terbaru seputar Berita Nasional, Pemerintah Daerah, Dewan, Olahraga, Politik, Hukum dll
RedaksiIndeks
banner 728x90

banner 728x90

Berita  

BPMP Provinsi Papua Turut Sukseskan FDS XIII Dengan Mensosialisasikan Merdeka Belajar

Staf BPMP Provinsi Papua di Festival Danau Sentani (FDS) XIII, Berlangsung dari tanggal 5-7 Juli 2023.

banner 120x600
banner 468x60

Kabupaten Jayapura, jelajahpapua.com – Kementerian Pendidikan Riset dan Teknologi  melalui Balai Penjaminan Mutu Pendidikan (BPMP) Provinsi Papua turut sukseskan Festival Danau Sentani (FDS) XIII yang berlangsung selama 3 hari, dari tanggal 5-7 Juli 2023.

Staf BPMP Provinsi Papua, Vera Nela Daimboa saat di wawancara, Kamis 6 Juli 2023 mengatakan, kehadiran BPMP Provinsi Papua di FDS XIII menggemakan literasi dan lumerasi dengan program merdeka belajar.
“Masyarakat yang hadir bukan hanya orang tua, tetapi anak anak juga hadir, sehingga saat hadir ke FDS bukan hanya melihat FDS, tetapi bisa belajar dengan tempat yang disiapkan, supaya menumbuhkan daya minta baca, ucapnya.

banner 325x300

Untuk buku yang tersedia di FDS ini, ada buku tentang Ilmu pengetahuan, buku cerita rakyat (legenda), Insiklopedi, dengan program merdekat belajar. Buku yang di siapkan tidak untuk dijual, tetapi disediakan hanya untuk membaca, jelasnya.

Vera berharap kehadiran SIMOLI (Simobil Literasi) ini tidak hanya dian di temoat, tetapi kami hadir di sekolah, ditempat keramaiannya anak-anak untuk menjangkau mereka dalam hal pendidikan. Kami mengajak anak anak yang datang ke FDS XIII ini, dapat berliterasi bersama kami,”pungkasnya. (Imel)

banner 325x300