Portal Berita Terkini Seputar Papua dan Nasional. Berita terbaru seputar Berita Nasional, Pemerintah Daerah, Dewan, Olahraga, Politik, Hukum dll
RedaksiIndeks
banner 728x90

banner 728x90

Pelaksanaan FDS Ke- XIV, Jhony Banua Rouw: Mampu Meningkatkan Perekonomian UKM Papua

banner 120x600
banner 468x60

Kabupaten Jayapura, jelajahpapua.com – Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Papua Jhony Banua Rouw, mengapresiasi FDS Ke- XIV yang dilaksanakan 19-23 Juni 2024.

FDS ini sangat baik apabila lebih dipromosikan dan dikelolah dengan baik, dapat menarik pengunjung untuk hadir karena menampilkan berbagai kerajinan tangan, kuliner, tarian, dan pentas budaya yang hanya di miliki orang sentani. Keunikan ini mampu menarik pengunjuk untuk hadir pada FDS ke – XIV ini.

banner 325x300

” FDS ini memiliki nilai plus bagi masyarakat Papua, terlebih dengan stand stand yang menawarkan berbagai kerajinan tangan yang unik khas dari Sentani, kuliner khas Sentani, dan tarian, nyanyian dari Sentani,” ujarnya.

Jhony menyampaikan masyarakat Papua, Indonesia bahkan mancanegara bisa melihat kemeriahan FDS yang dilaksanakan.
” Saya melihat pada FDS Ke- XIV ini banyak UKM masyarakat Papua yang ada, baik itu UKM yang menjual aksesoris dari kearifan lokal, kuliner makanan lokal.

Ada banyak UKM yang memanfaatkan bahan baku lokal yang di kelola, seperti sarang semut, air kelapa dari skyline, lalu menjual mahkota Cenderawasih dengan kerajinan tangan.
Hal ini sangat baik yang dilakukan para UKM yang dikemasenjadi satu kesatuan yang terus di kembangkan oleh MKM Papua,” pungkasnya. (Imel)

banner 325x300